Cara Isi Ulang K-Vision Melalui LinkAja 100% Mudah. Pengisian saldo K-Vision sendiri bisa dilakukan dengan beberapa cara, mulai dari berbelanja melalui aplikasi perbankan seperti BRI, BCA, Mandiri, Permata Bank, Maybank, dan sejenisnya.
Cara Isi Ulang K-Vision Melalui LinkAja 100% Mudah
Selain aplikasi perbankan, Anda juga bisa mengisi saldo K-Vision melalui aplikasi seperti Gopay, ShopeePay, LinkAja dan sejenisnya.
Cara Isi Ulang K-Vision Melalui LinkAja 100% Mudah
Anda juga bisa mengisi saldo K-Vision melalui layanan dompet digital seperti LinkAja. Untuk melakukannya, berikut adalah Cara Isi Ulang K-Vision Melalui LinkAja 100% Mudah:
- Unduh aplikasi LinkAja
- Lakukan instalasi dan registrasi seperti biasa.
- Buka dan login ke aplikasi LinkAja
- Setelah itu, pilih menu TV Kabel
- Temukan menu opsi K-Vision dan klik menu tersebut.
- Masukkan jumlah uang yang akan dikonversi menjadi saldo.
- Setelah itu masukkan juga K-Vision client ID yang anda miliki.
- Tekan tombol Lanjutkan
- Sistem akan menampilkan detail pembayaran. Klik Konfirmasi jika data sudah benar.
- Tunggu beberapa detik hingga sistem memberi tahu Anda bahwa transaksi telah selesai.
- Selesai.
Baca juga : 5 Komponen TV Tabung Jadul yang Sering Rusak
Berapa nomor pelanggan K-Vision?
Anda dapat dengan mudah memeriksa nomor pelanggan K-Visio. Salah satu caranya adalah dengan menggunakan layanan SMS. Untuk memverifikasi nomor pelanggan melalui SMS, Anda dapat mengikuti panduan berikut:
- Ketik dengan format: KVN(spasi)CEK#Nomor Seri. Contoh: KVN CEK#C1B50000000.
- Jika sudah mengikuti panduan di atas, silahkan tekan tombol Kirim ke nomor 99333 untuk pengguna Telkomsel, XL, Indosat Ooredoo dan 3.
- Sedangkan nomor layanan untuk semua operator adalah nomor 08159-500-828,
Inilah singkat penjelasan terkait Cara Isi Ulang K-Vision Melalui LinkAja 100% Mudah yang semoga bermanfaat untuk anda.